Wednesday, May 8, 2013


Cara Setting Socks Proxy SSH di Firefox.
Untuk cara menggunakan SSH cek di sini. Silahkan diikuti tutorialnya:.



1. Klik menu tools > options.

2. Klik menu Advanced > Network > Settings.

3. Klik manual proxy.
  • SOCKS Host : 127.0.0.1 atau bisa juga di isi dengan "localhost" (tanpa tanda ")
  • Port : xxx (xxx yaitu port sesuai settingan di bitvise)
  • Tandai pada bagian SOCKS v5
  • Setelah itu klik OK
 

4. Sekarang di coba buat broswing, coba buka web whoer.net, jika dapat terbuka dan ip address yang tertera sesuai dengan ip di bitvise, berarti shock proxy anda berjalan dengan sukses

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Minta Anime - Hatsune Miku - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -